Follow me ...

Jika kamu bosan dengan tampilan SGA Cyanogen 7, tutorial ini bisa jadi jalan keluarnya. Tips ini sudah di coba dan berjalan lancar di Samsung Galaxy Ace. Tapi jangan langsung puas dulu karena dengan memakai Build Ice cream sunday ini di SGA akan menghilangkan banyak fitur di MOD Cyanogen 7 bawaannya. Akan tetapi apperiance SGA dengan Ice cream sunday patut di acungin jempol dan fitur yang hilang toh bisa di install belakangan sebagai aplikasi tambahan. Berikut langkah instalasinya :

Bagaimana menginstal ICS?

Jika kamu sudah terbiasa menggunakan ROM kustom maka prosedur instalasi mudah dan sama.
Untuk meng-upgrade ke rom ini Anda harus berjalan pada versi 2.3.3 Ginger Bread, 2.3.4 atau 2.3.5. Jika SGA kamu masih berjalan pada froyo dan perlu upgrade ke Gingerbread,
 
Download file yang dibutuhkan. Saya akan merekomendasikan kamu untuk men-download ics1.2Grif_07 atau jika kamu menggunakan versi lain dari Mod Cynogen bisa menggunakan versi ics1.2BehradGH. 
Download dan instal CWM jika di SGA kamu belum terpasang CWM. Lakukan factory restore, hapus partisi cache, bersihkan  Dalvik. Dengan CWM dari sd, pilih file yang disalin. Instalasi akan memakan waktu beberapa saat

Download:
  1. ics1.2Grif_07 ( Download disini )
  2. ics1.2BehradGH ( Download disini )
  3. CWM ( Download disini )
  4. Fix untuk status bar dan kalender ( Download disini ) 
Fitur tambahan apa yang didapat dengan menggunakan ICS ini :
Fitur yang disertakan adalah ikon Sandwich Icecream dan Kernel Overclocking. Bila kamu boot untuk pertama kalinya kamu akan menemukan status bar dengan posisi yang tidak tepat. Untuk mengatasinya masuk ke Theme Manager dan ubah tema ke ICS untuk memecahkan masalah ini. Pada saatl menerapkan tema kamu akan mendapatkan pesan peringatan, abaikan saja.

ICS for Galaxy ACE with overclocking enabled 

 







Categories:

Leave a Reply

Popular Posts